Monday, April 7, 2008

Just Motivation For life,,

"Bahtera Hidup Kita Terus Melaju"
Ketika kita duduk di dalam sebuah perahu yang mengarungi sungai deras, pohon - pohon di sisi sunagi tampak berlalu dengan cepat. Apa yang tampak berubah di sekeliling kita hanyalah gamabran betapa cepat bahtera hidup kita meninggalkan dunia ini..

***Rumi***

"Memahami Tuhan Melalui Keterbatasan Misi Kita"
Berusaha menegrti Tuhan sama halnya ketika lentera berusaha mengerti matahari

***Pepatah Sufi***

"Menemukan Keagungan Tuhan Dalam Hidup kita"
Tuhan jauh lebih agung daripada jagad raya, namun Dia bisa ditemukan di dalam hati orang - orang beriman

***Pepatah Sufi***

"Belajar Di Mana Pun Dan Kapan Pun"
Janganlah mallu menghargai kebenaran dan mencarinya dari mana pun dia berasal, walaupun datang dari bangsa dan ras yang sama sekali berbeda dengan kita

*** Al-Kindi, Filsuf Iran***

Perhatikan keindahan di sekitar kita. Semua yang diciptakan merupakan tanda keesaan Tuhan

Dikutip dari buku "Corporate Sufi" Karangan Azim Jamal.




No comments: